VISI :
Bertaqwa, berakhlak mulia, dan berprestasi
MISI :
a. Melaksanakan ajaran agama
b. Melaksanakan norma yang berlaku di sekolah dan/atau di masyarakat
c. Mengembangkan kurikulum sekolah
d. Melaksanakan proses pembelajaran dengan optimal
e. Melaksanakan penilaian autentik
f. Meningkatkan tingkat kelulusan
g. Melaksanakan kegiatan pengembangan diri
h. Meningkatkan prestasi nonakademik
i. Mengembangkan potensi budaya
TUJUAN
a. Mengimplementasikan ajaran agama sesuai dengan yang dianut
b. Mengimplementasikan norma yang berlaku di masyarakat dalam kehidupan sekolah
c. Mengembangkan kurikulum sekolah secara lengkap baik dokumen 1 atau dokumen 2
d. Melaksanakan proses pembelajaran kelas untuk semua kelas dengan berbasiskan pendekatan pembelajaran aktif , diantaranya CTL dan Pakem
e. Meningkatkan tingkat kelulusan setinggi 5 %,yaitu 95% menjadi 100%
f. Meraih kejuaran dibidang olahraga dan seni,baik tingkat kota maupun tingkat propinsi
g. Meraih kejuaraan olmpiade MIPA baik tingkat kota/propinsi
h. Meningkatkan kebiasaan membaca bidang iptek, agama dan fiksi bagi sekurang-kurangnya 75% siswa melalui kegiatan wajib baca
i. Membekali 80% siswa untuk mengembangkan minat dan bakat melalui kegiatan ekstrakurikuler (pengembangan diri), khususnya bidang seni dan olahraga
j. Melaksanakan layanan bimbingan dan konseling kepada semua siswa
MOTTO
Saya bisa jika saya pikir saya bisa
I can if I think I can
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar